Rabu, 15 Juni 2011

cara belajar berwirausaha

dalam diri seseorang pastilah memiliki suatu keinginan untuk berusaha sendiri kedepannya yang dapat menopang hidupnya kelak tanpa haruslah perkerja dan menjadi seorang yang kata kasarnya pesuruh untuk orang lain yang dib Alaskan dengan upah tertentu.maka keinginan tesebut diwujudkan dengan berwirausaha sendiri.
Kita dapat belajar berwirausaha dengan beberapa cara diantaranya sebagai berikut :
a. kenali seberapa banyak modal yang tlah dimiliki
b. berfikir apa yang cocok untuk menjadi usaha anda
c. cari tempat usaha yang sekiranya strakegis
d. belajar untuk lebih memahami semua kondisi yang dihadapi untuk usaha anda tersebut.
e. Manajemenkan usaha anda dengan baik agar modal serta keuntungan kembali sesuai dengan apa yang anda inginkan
f. Setelah itu anda bisa berpikir untuk berwirausaha lain ataupun kembangkan usaha yang tlah anda jalani lebih luas/besar lagi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar